[SALAH] 140 Mahasiswa Sewaan Aksi #IndonesiaGelap Ditangkap Polisi

Akun Facebook “Ronny” pada Kamis (27/1/2025) membagikan video [arsip] berisi klaim 140 mahasewa—plesetan dari mahasiswa sewaan—yang terlibat aksi #IndonesiaGelap ditangkap polisi.

Berikut narasi lengkapnya:
“Demo mahasiswa Indonesia gelap di jakarta, di tangkap akhirnya jadi terang😁”
“140 mahasewa pendemo di tangkap polisi”

Hingga Rabu (12/3/2025) unggahan tersebut sudah disukai oleh lebih 18 pengguna dan menuai 23 komentar.

Fitur Aksesibilitas