Keliru: Penemuan Ibu Kota Majapahit di Ladang Jagung

SEBUAH konten beredar di TikTok [arsip], memuat informasi tentang penemuan baru ibu kota Majapahit di Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur.

Konten tersebut memperlihatkan visual sebuah candi di bawah tanah yang dikerumuni oleh warga sekitar. Visual tersebut diklaim sebagai ibu kota Majapahit yang ditemukan di sebuah ladang jagung di Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur.

Namun, benarkah visual yang beredar adalah ibu kota Majapahit yang ditemukan di ladang jagung?

Fitur Aksesibilitas