Keliru: Video Richard Lee Promosikan Situs Judi Online Miliknya

SEBUAH video beredar di Facebook [arsip] yang memperlihatkan dokter kecantikan, Richard Lee, mempromosikan situs judi online (judol) miliknya.

Video yang diunggah tanggal 9 Maret 2025 itu memperlihatkan Richard Lee berbaju putih menyampaikan ingin berbagi atau bersedekah melalui situs yang bernama Ayu89. Mereka yang bermain di situs Ayu89, dia akan memberikan jackpot senilai Rp3-7 juta rupiah. Keinginan tersebut diamini oleh pendakwah Felix Siauw dan Derry Sulaiman.

Namun, benarkah Richard Lee mempromosikan situs judol miliknya?

Fitur Aksesibilitas